Monday 9 November 2015

Cara menampilkan Tab Earning Google Adsense pada Blog

Cara menampilkan Tab Earning Google Adsense pada Blog


Kcaaid Blog -  Cara menampilkan Tab Earning Google Adsense pada Blog - Tab Earning Google Adsense atau Tab Penghasilan merupakan menu shortcut untuk mempermudah Blogger untuk mengaktifkan iklan AdSense di blog sehingga kamu tidak perlu repot membuka AdSense untuk mengakses informasi penghasilan yang kamu miliki.


Ternyata banyak Blogger pemula yang masih bingung bagaimana Cara menampilkan Tab Earning Google Adsense pada Blog, Tab Earning sendiri tidak akan muncul apabila kita belum merubah setelan bahasa pada Dashboard kita. So, untuk menampilkan Tab Earning perhatikan langkah berikut!

  1. Dashboard
  2. Setelan
  3. Bahasa dan Pemformatan
  4. Ubah setelan Bahasa menjadi Bahasa Inggris (UK/US)
  5. Simpan Setelan

Setelah Tab Earning Google Adsense muncul jika kamu blogger pemula tentu tidak akan bisa langsung memakai nya apabila Blog kita belum mengajukan permintaan Google Adsense, maka dari itu kamu harus mendaftarkannya. Terlebih lagi apabila usia blog kamu yang tergolong masih baru, Kenapa? karena Google Adsense sendiri mematok syarat yang harus dipenuhi pemohon salah satunya umur blog kamu setidaknya harus aktif minimal 6 bulan, Baca kebijakan Adsense disiniSekian penjelasan mengenai Cara menampilkan Tab Earning Google Adsense pada Blog.

Baca juga : Cara mendaftar Google Adsense

0 comments:

Post a Comment

---"Komentarnya biasa baelah jangan sok imut yang penting STRONG!!!"
---"Sampeyan komentar ojo nganggo Link Aktif"
---"Wis aku bingung -_-"

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Affiliate Network Reviews